Matematika

Pertanyaan

Adrean membeli dua buah buku tulis, tiga buah pensil, dan sebuah penggaris dengan membayar Rp10.300,00. Irfan membeli satu buku tulis dan satu pensil dengan membayar Rp.3.900,00, sedangkan Linda membayar Rp.5.000,00 untuk dua buah pensil dan dua buah penggaris. Jika Ade membeli satu buku tulis, satu pensil, dan penggaris, berapakah harga yang harus dibayarnya?

1 Jawaban

  • Solusi:
    Misalkan buku, pensil, dan pensil dalam (x y z)
    Persamaan:
    2x+3y+z=10.300
    X+y=3900
    2y+2z=5000
    Eliminasi persamaan tsb sehingga ketemu nilai x y z

    Kemudian masukan nilai xyz ke persamaan

    X+y+z

    Semoga membantu

Pertanyaan Lainnya