Matematika

Pertanyaan

Diketahui: kotak berisi 5 bola merah dan 3 bola putih akan d ambil sebuah bola secara acak... Tentukan peluang terampil bukan bola merah..

1 Jawaban

  • bukan bola merah berarti bola putih
    peluang terambilnya bola putih = n(putih)/n(putih+merah) = 3/8

    jadi, peluang terambilnya bukan bola merah adalah 3/8

Pertanyaan Lainnya