Diketahui sebuah kerucut dengan tinggi 8 cm dan jari-jari alasnya 6 cm. Luas seluruh permukaan kerucut tersebut adalah....jawab yah,..sama caranya,bsk dikumpuli
Matematika
Syahranabrtarihan24
Pertanyaan
Diketahui sebuah kerucut dengan tinggi 8 cm dan jari-jari alasnya 6 cm. Luas seluruh permukaan kerucut tersebut adalah....jawab yah,..sama caranya,bsk dikumpulin
1 Jawaban
-
1. Jawaban diyaaann2
t = 8cm
r = 6cm
s = √8²+6²=√64+36=√100= 10cm
l.p kerucut = πr(r+s)
3,14×6(6+10)=
18,84×16 = 301,44cm²
semoga membantu