Matematika

Pertanyaan

sebuah gedung memiliki ketinggian 130 m.jika tinggi gedung pada gambar adalah 6,5cm,berapa skala yg di gunakan untuk menggambar gedung tersebut

2 Jawaban

  • Bab Skala
    Matematika SD Kelas V

    Skala = tinggi pada gambar/tinggi sebenarnya
    Skala = 6,5 cm / 130 m
    Skala = 6,5 cm / (130 x 100) cm
    Skala = 1 : 2.000
  • skala = js / jp
    s = 13.000 / 6,5
    s = 1 : 2.000 cm

    semoga bermanfaat

Pertanyaan Lainnya