IPS

Pertanyaan

perbedaan antara konflik dan persaingan dapat di tunjukan dengan

2 Jawaban

  • Konflik dan Persaingan

    Konflik adalah persaingan yang kurang sehat berdasarkan ambisi dan sikap emosional dalam memperoleh kemenangan. hal-hal yang menyebabkan persaingan dan konflik antara lain adanya :

    1.Tujuan yang sama yang ingin dicapai. Setiap karyawan akan selalu berjuang untuk mencapai pengakuan yang lebih baik daripada dari orang lain dan hal ini memotivasi timbulnya persaingan atau konflik dalam memperoleh prestasi yang terbaik.

    2.Ego manusia

    3.Kebutuhan. Pada dasarnya setiap orang menginginkan pemenuhan kebutuhan material dan nonmaterial yang lebih baik dari orang lain.

    4.Perbedaan pendapat

    5.Salah paham

    6.Perasaan dirugikan. Perasaan ini timbul karena perbuatan orang lain akan menimbulkan persaingan atau konflik. Seseorang tidak akan dapat menerima kerugian dari perbuatan orang lain. Oleh karena itu, perbuatan yang merugikan orang lain hendaknya dicegah dan jika terjadi konflik pasti akan merugikan kedua belah pihak, bahkan akan merusak kerja sama.

    7.Perasaan sensitif. Konflik terjadi karena harga dirinya tersinggung walaupun menurut orang lain tidak ada maksud jelek, akan tetapi karena perasaan yang sensitive seseorang maka hal tersebut dianggap menghina.

      Kebaikan persaingan :

    1.Evaluasi diri/instrospeksi diri demi kemajuan

    2.Moral kerja atau prestasi kerja meningkat

    3.Mengembangkan diri demi kemajuan karena dorongan persaingan

    4.Memotivasi dinamika organisasi dan kreativitas karyawan

    Keburukan konflik :

    1.Kerjasama kurang serasi dan harmonis diantara para karyawan

    2.Memotifasi sikap-sikap emosional karyawan

    3.Menimbulkan sikap apriori karyawan

    4.Meningkatkan absen dan turnover karyawan.

    5.Kerusakan produksi dan kecelakaan semakin meningkat

    ◇Konflik harus dicegah dan diselesaikan sedini mungkin karena kalau tidak segera dipecahkan dan diselesaikan akan mengakibatkan perpecahan sehingga tujuan perusahaan, karyawan dan masyarakat tidak tercapai. Agar dinamika organisasi, kreativitas, introspeksi diri, pengembangan diri, moral kerja dan produktivitas kerja karyawan meningkat sehingga tujuan bersama dan tujuan organisasi tercapai maka persaingan sehat harus selalu diciptakan dan dibina dalam organisasi.

    semoga membantu:)
    follow instagram @laurynsutanto
  • konflik adalah hal yang berhubungan dengan kekerasan contonya kelompok dengan kelompok

    persaingan bisa di artikan dengan dua faktor 
    1 secarah sehat bisa di sebutkan juga secara adil contoh dalam kelompok belajar jika kelompok A memberi pertanyaan kepada kelompok b dan kelompok b menerima jawaban dengan sopan 
    2 tidak sehat jika suatu kelompok meberi pertanyaan dan kelompok lain membantah

Pertanyaan Lainnya